Pembunuhan yang mengerikan membuat Bea dan krunya menyamar di sebuah perkebunan pedesaan untuk menentukan apakah si pembunuh adalah bagian dari perkumpulan paranormal rahasia.