Zarar sekali lagi menjalankan misi jahat untuk melakukan pemboman di kota Jaipur. Ia berhasil melakukan aksi mematikan tersebut. Saat Kabir mengetahui tentang ledakan tersebut, dia langsung melakukan penyelidikan ilegal di Jaipur.